1. Besaran dan Satuan
- Mengukur adalah suatu kegiatan menggunakan alat ukur
dengan tujuan
mengetahui nilai satuan besaran
- Angka penting adalah angka-angka yang didapat dari hasil
mengukur
- Angka pasti adalah angka-angka yang didapat dari hasil membilang
- Kesalahan dalam pengukuran ada dua 2 macam, yaitu
kesalahan sistema-
tis dan kesalahan tindakan
- Besaran ada 2 macam, yaitu besaran pokok dan besaran
turunan
- Dimensi adalah cara menyatakan satuan suatu besaran dengan
lambang-
lambang tertentu
- Besaran vektor adalah besaran yang mempunyai besar dan
arah
- Besaran skalar adalah besaran yang mempunyai besar saja
- Hasil kali dua vektor ada 2 macam, yaitu cross product dan
dot product
. b = a . b cos
x b|= a . b sin
2. Gerak
- Jarak, panjang lintasan yang ditempuh oleh benda selama
bergerak
- Perpindahan, perubahaan posisi suatu benda:
- Kelajuan rata-rata, jarak yang ditempuh dalam selang waktu
tertentu
- Kecepatan rata-rata, perpindahan benda dalam selang waktu
tertentu
- Percepatan, perubahan kecepatan dalam selang waktu
tertentu:
- Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak lurus dengan
kecepatan tetap
- Gerak lurus berubah beraturan (GLBB), adalah gerak lurus
dengan kece-patan berubah dengan beraturan
- Gerak melingkar, gerak dengan lintasan berbentuk lingkaran
- Posisi (r) benda yang bergerak melingkar yaitu r =
(R, θ)
- Gerak melingkar beraturan (GMB), gerak melingkar dengan
kelajuan tetap.
Selengkapnya silakan download di sini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar